5 Cara Menjerat Burung dengan Getah Pohon Termudah Pasti Berhasil !

Cara Menjerat Burung dengan Getah Pohon – Menjerat burung kicauan adalah kegiatan yang biasanya dilakukan oleh pemburu. Biasanya kebanyakan para pemikat mencari burung di alam bebas.

Setelah berhasil mendapatkan burung pikatan, nantinya hasil tangkapanya dijual di pasar tradisional. Meskipun menjual dengan harga murah, pastinya itu adalah rezeki mereka.

Akan tetapi, bukan hanya pemburu saja yang bisa menjerat dan menangkapnya. Sebab, sudah banyak pecinta burung kicauan yang mencoba menjerat dengan menggunakan getah pohon.

Namun, tidak mau membelinya di ombyokan atau lain sebagainya. Dengan menjelaskan bahwa lebih bangga apabila bisa memelihara burung kicauan hasil tangkapan sendiri.

Siapkan Peralatan yang Dibutuhkan

Siapkan Peralatan yang Dibutuhkan Untuk Menjerat Burung dengan Getah Pohon

Cara menjerat di alam liar sendiri memerlukan beberapa peralatan tersendiri, silahkan kalian bisa langsung saja dengan cara mempersiapkan peralatan diantaranya seperti :

Getah Pohon atau Pulut

Getah Pohon atau Pulut

Cara pertama yaitu memersiapkan bahan menjerat yaitu getah pohon. Namun, yang digunakan kali ini adalah getah sudah melewati cara pengolahan terlebih dahulu dan dinamakan dengan sebutan pulut.

Alat ini sering digunakan para pemikat di alam liar untuk menjerat jenis kolibri, pleci, trucukan, bahkan jenis berukuran besar seperti perkutut dan lain sebagainya.

Sebab daya lengketnyallebih kuat, sehingga jenis dengan ukuran besarpun bisa terperangkap dan tidak bisa memberontak. Pastinya bisa diandalkan apabila dengan menggunakan getah pohon untuk menjerat.

Air Secukupnya

Siapkan Air

Kemudian, kalian juga harus menyiapkan air untuk nantinya digunakan untuk membasahi getah, cara ini bertujuan agar tidak terlalu lengket apabila terkena tangan saat pemasangan.

Tujuannya yaitu seperti pelumas untuk dijadikan sebagai alat untuk mempermudah dalam cara memasang getah pohon pada permukaan media menjerat nantinya.

HP atau Speaker Bluetooth

HP atau Speaker

Persiapkan alat selanjutnya adalah Hp atau speaker bluetooth. Gunanya yaitu untuk memutarkan suara, cara ini berguna agar bisa menarik perhatinya supaya bisa mendekat.

Biasanya saat ingin menjerat trucukan, perlu dilakukan terlebih dahulu seperti DOWNLOAD SUARA BURUNG TRUCUKAN. Silahkan putar audionya pelan saja, supaya mangsa tidak kabur.

Wadah atau Kantong Kertas

Wadah Burung

Dengan cara menyiapkan pula wadah untuk menyimpan hasil tangkapan. Biasanya tersedia dalam bentuk kertas kotak atau pun sangkar bekas atau sudah tidak terpakai, lalu digunakan sebagai wadah hasil tangkapan.

Itulah beberapa peralatan perlu kalian persiapkan sebelumnya. Pastikan sudah terkumpul sebelum melanjutkan untuk mengetahui cara menjerat dengan menggunakan getah pohon.

Cara Memikat Burung Pakai Getah Pohon

Cara Memikat Burung dengan Getah Pohon

Setelah berhasil mengumpulkan sejumlah peralatan dibutuhkan, maka langsung saja untuk melihat bagaimana cara menjerat dengan menggunakan getah pohon. Untuk lebih jelasnya silahkan kalian bisa simak ulasan selengkapnya seperti di bawah ini.

Mencari Pohon yang Tepat

Mencari Pohon yang Tepat

Kemudian, cara mencari tempat dengan getah, carilah pohon atau ranting kuat tapi tidak terlalu besar dan panjang, agar kakinya dapat menempel kuat pada ranting pohon sudah dibaluti getah.

Untuk jenis pohonya terserah tapi pilih yang daunya tidak cepat layu. Pastikan cara melilitkan getah dilakukan secara merata ke setiap permukaan ranting, agar burung bisa langsung menginjak dan terperangkap.

Pasangkan Pulut di Ranting

Pasangkan Pulut ke Ranting

Setelah menemukan ranting sesuai kriteria tepat untuk menjerat, maka langsung saja untuk menyelimutinya menggunakan olahan getah. Tidak lupa pula untuk menggunakan air untuk membasahi telapak tangan, cara ini bertujuan supaya getah pohon tidak terlalu lengket.

Putarkan MP3 Sesuai Suara Burung

Kemudian, cara menjerat selanjutnya adalah dengan memutarkan MP3 suara sesuai keinginan. Pastikan kalian memutar MP3 dengan volume kecil saja, agar saat mendengar tidak kabur.

Tunggu Hingga Burung Terperangkap

Tunggu Hingga Burung Terperangkap

Setelah itu, kalian bisa menunggu di tempat persembunyian dengan cara sambil tetap memantau. Sehingga apabila sudah ada yang menempel bisa segera mendekati media menjeratnya.

Ambil dan Masukan ke Wadah

Ambil Burung dan Masukan ke Wadah Adalah Cara Menjerat Burung dengan Getah Pohon

Jika sudah ada burung terkena alat yang digunakan untuk menjerat, maka langkah selanjutnya adalah dengan cara mengambilnya dengan menggunakan tangan. Lakukan secara hati-hati agar tidak terjadi kerusakan pada bulunya.

Lalu, masukan kedalam wadah yang sudah disediakan sebelumnya. Itulah beberapa tahapan atau cara menjerat dengan menggunakan getah pohon yang baik dan benar.

Kelebihan dan Kekurangan Menjerat Menggunakan Getah Pohon

Kelebihan dan Kekurangan Menjerat Burung dengan Getah Pohon

Supaya dapat mengetahui apa saja kelebihan akan kalian dapatkan mengenai cara menjerat dengan menggunakan getah, diantaranya adalah mudah mendapatkan burung dengan jumlah banyak.

Cara penempatan media menjerat ini dapat dicari dengan mudah, serta cara pemasangan alat menjerat juga cukup simple. Sehingga cara ini tidak memerlukan banyak waktu saat penjebakan berlangsung.

Sedangkan untuk kekurangan dari cara menjerat satu ini yaitu dapat membuat kerusakan pada sayap atau bulu, sebab menempel pada pulut digunakan untuk menjerat.

Jika tidak hati-hati saat melepaskan dari media menjerat, maka yang terjadi adalah tercabutnya bulu dengan sengaja. Hal tersebut dapat melukai permukaan kulitnya.

Bisa saja malah membuat sakit dan mati, akan menyabalkan sekali pastinya. Kesabaran ekstra juga termasuk kunci keberhasilan dalam menjerat dengan getah pohon.

Cara ini perlu dulakukan oleh sebagian besar tukang pikat atau yang biasa menjerat dengan menggunakan getah pohon. Sabar dan telaten adalah pengaruh besar mengenai hasil menjerat.

Itulah beberapa kelebihan dan kekurangan menjerat dengan menggunakan getah pohon. Lakukan setiap tahapan dengan baik, agar bisa mendapatkan hasil maksimal.

Waktu Paling Tepat Untuk Menjerat Burung Pakai Pulut

Waktu yang Tepat Cara Menjerat Burung dengan Getah Pohon

Untuk pengamatan yang saya lakukan terhadapnya, cara menjerat paling baik dilakukan setelah matahari terbit selama kurang lebih 3 jam, dan juga 3 jam sebelum matahari terbenam.

Sebab, pada saat tersebut sedang rajin-rajinnya berterbangan dan mencari makanan. Apabila jumlahnya lebih banyak, maka dapat dipastikan jumlah atau hasil menjerat bisa lebih maksimal.

Akhir Kata

Demikian informasi dari birdsny.com mengenai cara menjerat burung dengan getah pohon sederhana. Pastinya berhasil memikat menggunakan pulut yang sebelumnya sudah diolah terlebih dahulu, sebab lebih lengket. Terimakasih dan semoga bermanfaat